Tegal, 18 Maret 2021. Seluruh Hakim Pengadilan Negeri Tegal (Pengurus Cabang Pengadilan Negeri Tegal Kelas I A) mengikuti zoom meeting dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke 68 Ikatan Hakim Indonesia (IKAHI) dengan tema “Solidaritas IKAHI Dalam Mengawal Modernisasi Peradilan di Era Pandemi Covid-19 Menuju Peradilan yang Agung.